Integrasi SE2026 dan DTSEN dinilai sebagai langkah strategis untuk memperkuat kualitas data dan meningkatkan efisiensi pelaksanaan di lapangan.